3.01.2013

Cara Belajar Yang Nyaman



Akhir- Akhir ini banyak sekali yang kesulitan saat belajar, jangankan untuk membuka buku, untuk berniat , belajarpun sulinya "WOW" banget.

Padahal yang telah kita ketahui bahwa belajar adalah modal dan salah satu kunci menuju kesuksesan.
Lebih aneh lagi orang pada dewasa ini menginginkan sukses besar-besaran namun yang mereka lakukan hanya duduk santai tanpa adanya usaha dan mencoba, Mencoba ? untuk belajar aja susah apalagi untuk mencoba sesuatu yang menurut kita baru atau pun yang lama.




Sebelum kita bahas cara belajar itu, kita menuju pengertian dari kata "BELAJAR" dulu ...
Apa sih yang kalian ketahui tentang belajar ?

Banyak sekali pengertian dari BELAJAR namun arti belajar yang mendalam tentang belajar adalah :
1. Mengambil Hikmah dari apa yang telah terjadi
2. Menemukan sesuatu dari apa yang belum terjadi.
3. Menemukan hal yang belum kita tahu


Dari pengertian di atas dapat kita tahu bahwa belajar itu tak mesti hanya MEMBACA saja.
Mungkin ini yang harus di ajarkan agar semua tahu bahwa belajar itu tak hanya membaca. Memang sih belajar itu cenderung pada membaca, namun sebenarnya belajar itu tak hanya dari membaca saja, inilah yang membuat siswa dewasa ini sering malas MEMBACA.





Hampir setiap saat murid zaman sekarang ini dimarahin, di perintah dan bahkan masih menunggu untuk belajar.

Maka dari itu ini lah cerminan zaman sekarang ini banyak orang asyik pada keduniawian saja yang hanya membuat senang-senang sementara.

anak zaman sekarang pun individualismenya tinggi, saya pernah meneiliti, WHAT HAPPEN ?

dan ternyata jawabannya adalah karena orang tua zaman sekarang terlalu membatasi Sosialisasi anak dengan tetangga lingkungan sekitar juga temannya, hanya dengan alasan "BELAJAR" , padahal sosialaisasi juga merupakan bentuk pembelajaran terhadap anak.

Maka cara yang efektif agar anak dapat belajar dengan giat yaitu :

1. ajarkan anak untuk dapat mengambil hikmah dari apa yang mereka alami.

misal seorang anak gagal dalam lomba atau dalam suatu kompetisi maka jangan marahi dia, namun kita harus memberikan motivasi dan tetap mendukung juga bantu ia banggalah pada dia, maka dia akan menghargai kita dan dia akan berusaha lebih keras karena dia merasa dihargai

2. Jangan paksa mereka belajar namun dampingi dia dan bimbing dia agar dia sadar pentingnya belajar itu,

 Jangan memarah-marahi jika ia tidak belajar, namun tanyakan alasan kenapa dia tak belajar, dan semangati dia untuk belajar demi keberhasilan dia sendiri. Mungkin ia tidak belajar karena ada masalah maka bantulah dia menyelesaikan itu

3. ajarkan pada anak jangan belajar karena terpaksa, namun berilah anak ilmu agar dia belajar memang karena niatnya dan hatinya

Belajar dengan ikhlas sabar itu akan memberikan dampak yang hebat bagi pemahan anak dalam memehami materi itu karena perasaan yang tenang dan semangat api yang dimilikinya itu.

4. ajarkan bahwa belajar itu memang di perintahkan Tuhan dan akan mendapatkan pahala

5. ajarkan anak ilmu agama agar dia selalu dekat dengan Tuhan

6. biasakan ia membagi waktu dari usia dini

7. biasakan dia mengucap kata "Terimakasih"

8. ajarkan dia untuk ikhlas, sabar dan selalu ikhtiar.


untuk anak mari lah kita Belajar untuk masa depan kita

pentingnya belajar karena:

1. pesatnya arus globalisasi
2. membahagiakan orang tua kita dengan prestasi itu lebih berharga dari pada kita membahagiakan orang tua dengan uang.
3. kita membawa nama baik keluarga baik kita
4. kapan lagi kita dapat membahagiakan orang tua kita ? jika tak lewat prestasi di sekolah
5. belajarlah karena keyakinanmu mendapat yang terbaik dan untuk ALLAH
6. belajarlah dengan tujuan membangun masa depanmu

maka yang akan kamu dapat adalah sebuah prestasi yang bagus dan itu yang akan mendatangkan rezeki yang harus disyukuri dari ALLAH SWT.

Hidup itu indah kawan .... dan hanya sekali maka mari lah mencari kebaikan dari dunia ini ...

KU YAKIN KITA PASTI BISA ....

 ini fotoku yang membuat orang tuaku menangis bahagia .... Kala aku berhasil membahagiakan orang tuaku dengan menang di salah satu lomba yang aku ikuti ...

Tangisan dan senyuman itu tak terganti oleh uang .....

Setiap orang telah dianugrahi otak dan kemampuan yang berbeda ... maka teruslah berusaha meraih prestasi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar